Selasa, 27 Oktober 2015

STEMPEL KANTOR POS GUCI ALIT 1917 - 1931




Y. Setiyo Hadi
27 Oktober 2015
Goejialit merupakan ejaan lama dari nama Gucialit. Gucialit sekarang ini digunakan sebagai nama sebuah kecamatan di Kabupaten Lumajang.

Nama Gucialit dengan ejaan Goetjialit telah dipergunakan pada tahun 1917 – 1931 sebagai nama onderdistrict (setingkat kecamatan) di bawa District Kandangan  (Kawedanan Kandangan) Afdeling Loemadjang Residentie Pasoeroean. Informasi ini diperoleh dari stempel dan keterangan kantor pos di Goetjialit telah ada pada tahun 1917 sampai 1931.

Sumber

Tidak ada komentar:

STORY LINE BOEMI POEGER (LANDSCHAP EN REGENTSCHAP POEGER) : Wilayah Sejarah Kabupaten Bondowoso dan Kabupaten Jember Propinsi Jawa Timur – Indonesia

  Story Line BOEMI POEGER (LANDSCHAP EN REGENTSCHAP POEGER) : Wilayah Sejarah Kabupaten Bondowoso dan Kabupaten Jember Propinsi Jawa Timur –...